terkini

Iklan Podcast

Menyambut Digitalisasi Dunia Pendidikan, Dosen Unismuh Gelar Pelatihan Pembuatan Bahan Ajar Dengan Media Canva

Senin, 10/17/2022 11:54:00 AM WIB Last Updated 2022-10-17T04:54:13Z


Kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat (PKM) tersebut dalam bentuk PELATIHAN PEMBUATAN BAHAN AJAR DENGAN MEDIA CANVA FOR EDU DI UPT SPF SEKOLAH DASAR NEGERI PATOMPO II KOTA MAKASSAR .

Kegiatan yang diikuti 20 orang guru SDN PATOMPO II KOTA MAKASSAR .kegiatan ini digelar di AULA SDN PATOMPO II KOTA MAKASSAR Sabtu, 15 Oktober 2022.

Tim PKM tersebut dipimpin oleh NURUL MAGFIRAH,S.PD., M.Pd sebagai Ketua. Anggotanya terdiri dari LUTFI HAIR DJUNUR, S.T.,M.T. dan RAHMANIA TAHIR, S.Pd., M.Pd. Selain itu, ada dua orang mahasiswa yang juga dilibatkan dalam kegiatan PKM ini.



 “Alhamdulillah, kegiatan ini mendapatkan apresiasi dan sangat antusias dalam mengikuti pelatihan ini, sebagai wujud sinergitas antara dosen dan guru dalam pengembangan dunia pendidikan yang lebih kompetitif dalam upaya menyambut digitalisasi dunia pendidikan” ungkap Nurul Magfirah, S.Pd, M.Pd.

Pelatihan inimemberikan nilai manfaat yang sangat besar terhadap pengembangan kompotensi guru SDN Patompo II dalam menggunakan media pembelajaran yang berbasis IT, Ujar Kepala Sekolah Ibu Hj. Nasrah Latief, S.Pd, diselah acara pembukaan kegiatan PKM ini. 

Pelatihan adalah merupkan upaya searing pengetahuan dalam menyusun media pembelajaran,dengan harapan  kegiatan pelatihan ini sebagai solusi dalam meningkatkan keterampilan guru.

Komentar
Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE. #JernihBerkomentar
  • Menyambut Digitalisasi Dunia Pendidikan, Dosen Unismuh Gelar Pelatihan Pembuatan Bahan Ajar Dengan Media Canva

Iklan